Bliss, wallpaper legendaris Windows XP |
Apakah kamu pernah melihat gambar diatas? Saya yakin, pasti kamu pernah melihat gambar tersebut. Ini adalah Wallpaper legendaris Windows Xp, yang merupakan Kakek dari OS yang biasa kita gunakan seperti Windows 7, Windows 8, dan Windows 10 yang dikabarkan akan rilis pertengahan tahun ini. Setiap Kali kita menyalakan komputer, selalu saja foto ini yang selalu anda lihat, kecuali jika anda mengganti wallpaper nya. Walau terlihat membosankan, ternyata ada sejarah dibalik foto itu. oleh karena itu, Mari kita bahas sama-sama di Portal Ilmu.
Lihat Juga : http://portalilmu123.blogspot.com/2015/05/mitosataufakta-hanya-dengan-menekan.html
Sejarah Bliss, Wallpaper Legendaris Windows XP
Foto ini diambil oleh Charles O'Rear, yang juga merupakan mantan fotografer National Graphic. Begini ceritanya. Awalnya, O'Rear ingin mengunjungi rumah pacarnya yg berada di San Fransisco melewati Napa Valley. Di tengah perjalanan, ia menemukan padang rumput yang sempurna ditambah langit yang cerah. Uniknya, foto ini diambil di pinggir jalan yang sibuk dan berbahaya. Walaupun itu, O'Rear tetap dapat mengambil foto itu.
Dimanakah foto ini di ambil?
Buat yang ingin tahu dimana foto ini diambil, ini dia foto tempat aslinya.
Lokasi yang sama, diambil pada november 2006 Sumber : Wikipedia |
Foto ini diambil di County Sonoma, California. Gimana, kaget kan? Ingat, Foto ini bukan Editan, dan benar-benar ada.
0 komentar:
Post a Comment